Beranda Daerah Bupati Bogor Hadiri Serah Terima Komandan Korem 061/SK

Bupati Bogor Hadiri Serah Terima Komandan Korem 061/SK

Publikbicara.com– Bupati Bogor, Rudy Susmanto, S.Si., menghadiri acara pelepasan Brigjen TNI Faisol Izzudin Karim, S.E., sekaligus penyambutan Kolonel Inf Thomas Rajunio, S.I., B.S., M.Tr (Han) di Balai Suryakencana Korem 061/SK, Jumat (12/9/2025).

Acara tersebut menjadi bentuk apresiasi atas dedikasi dan pengabdian Brigjen TNI Faisol selama masa tugasnya, sekaligus doa agar Kolonel Inf Thomas Rajunio senantiasa diberi kesehatan, kekuatan, serta keberkahan dalam menjalankan amanah baru demi bangsa dan negara.***

READ  Membedah Mitos Jelangkung dalam Perspektif Islam

Ikuti saluran Publikbicara.com di WhatsApp Follow

Artikulli paraprakUPT Irigasi Jasinga Tanggapi Saluran Mampet di Koleang
Artikulli tjetërTrump Akan Selidiki George Soros Terkait Dugaan Pendanaan Kerusuhan