Beranda News Surat Raja Charles, Prabowo Serahkan 90.000 Hektare untuk Kawasan Perlindungan

Surat Raja Charles, Prabowo Serahkan 90.000 Hektare untuk Kawasan Perlindungan

Publikbicara.com – Presiden Republik Indonesia, Prabowo Subianto, mengumumkan langkah besar dalam perlindungan lingkungan.

Terinspirasi oleh surat dari Raja Charles III, Prabowo memutuskan menyerahkan 90.000 hektare lahan untuk dijadikan kawasan perlindungan.

“Dari 98.000 hektare, saya sisakan 8.000. Sisanya 90.000 saya putuskan untuk perlindungan. Way Kambas pun akan saya kasih perhatian khusus,” ujarnya.

READ  Usai Tinjau Langsung TPAS Galuga, Ini yang Disampaikan Wakil Bupati Jaro Ade

Ia menambahkan, Taman Nasional Way Kambas yang memiliki luas 120.000 hektare juga akan menjadi fokus perhatiannya, mengingat peran vitalnya dalam menjaga ekosistem dan keanekaragaman hayati.

Langkah ini menegaskan komitmen pemerintah dalam melestarikan alam dan memperkuat kerja sama global untuk menghadapi tantangan perubahan iklim.***

Ikuti saluran Publikbicara.com di WhatsApp Follow

Artikulli paraprakUsai Tinjau Langsung TPAS Galuga, Ini yang Disampaikan Wakil Bupati Jaro Ade
Artikulli tjetërTinjau Lokasi Terdampak Banjir, Bupati Bogor Tegaskan Komitmen Pemda Lakukan Penanganan Pascabencana